Pendaftaran PSB Online Kafila, Dibuka 30 Desember 2014
Hal tersebut dalam rangka mematangkan sistem dan meminimalisir terjadinya error dan kesalahan dalam proses pengisian formulir dan pengunggahan berkas-berkas, website pendaftaran http:psb.kafila.or.id.
Pendaftar dimohon membaca panduan serta menyiapkan semua data dan berkas sesuai syarat dan ketentuan untuk memperlancar proses pendaftaran.
Ada satu persyaratan tambahan untuk calon peserta siswa baru, yakni SKKB (surat keterangan kelakukan baik) dari Sekolah yang ditandatangi oleh Kepala Sekolah/Wakasek. Persyaratan tersebut bisa menyusul dan kemudian nanti diunggah di form pendaftaran website kafila.
Adapun untuk alur/cara mendaftarnya, calon peserta hanya melalu website resmi kami yakni www.kafila.or.id, lalu login di menu pendaftaran, kemudian login melalui salah satu akun facebook/twitter/yahoo/akun kafila dengan pasword masing-masing yang dimiliki calon peserta agar lebih memudahkan dalam pendaftaran.
Atas perhatian dan kerja samanya, kami haturkan terimakasih...
ttd
Ketua PSB 2014/2015
Berita lainnya
Kafila Sukses Raih Medali Emas di WICE 2025 SEGi University Malaysia
2025-09-29 10:35:09
Kemenag Jakarta Dukung Tim Kafila di WICE 2025
2025-09-24 08:33:11
Santri MA Kafila Wakili Indonesia di WICE 2025 Malaysia
2025-09-24 05:19:15
Dua Santri Kafila akan Wakili Ciracas di Lomba Bahasa Inggris MGMP DKI Jakarta
2025-09-24 03:08:00
Santri Kafila Borong Piala Lomba Al Quran di Tiga Kecamatan
2025-09-11 03:55:33
Tunjukkan Sinarmu dan Raih Juara di ABATASA 12!
2025-09-10 00:45:28