Muhammad Daffa Raih Juara 1 e.com 2014 Spelling Bee Tingkat Nasional
Dalam acara ini diikuti oleh 25 peserta yang berasal dari SMA dan mahasiswa seluruh Indonesia.
Dalam ajang bergengsi ini, ada beberapa bidang yaitu : Debate, News Casting, Scrabble, Speech, Spelling Bee, Story Telling, Story Writing.
Dan santri Kafila bernama M. Daffa berasal dari Bengkulu yang juga merupakan santri kelas 5 MA Kafila International Islamic School Jakarta dinobatkan sebagai 1st Winner dari bidang “ Spelling Bee”.
Sebenarnya dari MA Kafila mengirimkan sebanyak dua santri, namun santri yang satu lagi hanya berhasil meraih peringkat ke-6 dari 10 besar dari ajang bergengi, namun demikian, Fauzan ( santri yang juga dikirim ke ajang tersebut ) patut mendapat apresiasi yang luar biasa, karena ia sudah berhasil meraih peringkat ke-8 dari ajang tersebut. Yang memang secara kenyataan mengungguli pesaingnya tidaklah mudah.
Sekian informasi ini, semoga bemanfaat.
Berita lainnya
Kafila Sukses Raih Medali Emas di WICE 2025 SEGi University Malaysia
2025-09-29 10:35:09
Kemenag Jakarta Dukung Tim Kafila di WICE 2025
2025-09-24 08:33:11
Santri MA Kafila Wakili Indonesia di WICE 2025 Malaysia
2025-09-24 05:19:15
Dua Santri Kafila akan Wakili Ciracas di Lomba Bahasa Inggris MGMP DKI Jakarta
2025-09-24 03:08:00
Santri Kafila Borong Piala Lomba Al Quran di Tiga Kecamatan
2025-09-11 03:55:33
Tunjukkan Sinarmu dan Raih Juara di ABATASA 12!
2025-09-10 00:45:28