Dua Santri Kafila Sabet Juara di MTQ 20-30 Juz Tingkat Jakarta Timur
Selamat kepada:
1. Gentra R. Gandara (12 MA)- Juara 2 MTQ 30 juz + tafsir bahasa Arab
tingkat Jakarta Timur.
2.Syafiq Syaugi Syawie (11 MA)- Juara 3 MTQ 20 juz tingkat Jakarta Timur.
Gentra R. Gandara merupakan santri yang berprestasi. Penah meraih juara 3 KSM IPS dan juara 2 KSM Geografi tingkat DKI Jakarta. Sudah menyelesaikan 30 Juz di kelas 3 MTs dan menjadi santri Kafila pertama yang menyetorkan hafalan 30 juz sekali duduk yang disiarkan live di Kafila TV.
Syafiq Syaugi Syawie sendiri adalah salah satu santri yang seringkali mendapat penghargaan di Kafila Student Award. Sudah menyelesaikan hafalan 30 juz Al Quran dan mempunyai suara emas, Syafiq jadi salah satu imam tetap Pesantren Kafila. Belum lama ini, Syafiq terpilih menjadi ketua OPKIIS (Organisasi Pelajar Kafila International Islamic School) 2023-2024.
Berita lainnya
Kafila Sukses Raih Medali Emas di WICE 2025 SEGi University Malaysia
2025-09-29 10:35:09
Kemenag Jakarta Dukung Tim Kafila di WICE 2025
2025-09-24 08:33:11
Santri MA Kafila Wakili Indonesia di WICE 2025 Malaysia
2025-09-24 05:19:15
Dua Santri Kafila akan Wakili Ciracas di Lomba Bahasa Inggris MGMP DKI Jakarta
2025-09-24 03:08:00
Santri Kafila Borong Piala Lomba Al Quran di Tiga Kecamatan
2025-09-11 03:55:33
Tunjukkan Sinarmu dan Raih Juara di ABATASA 12!
2025-09-10 00:45:28